Moh. Aslam Shamad, S.Pd. – Masjid Nurul Ikhlas
  • Teks berjalan dikelola melalui Tampilan > Sesuaikan > WP Masjid: Pengaturan > Pengaturan Layout
Minggu, 18 Januari 2026

Moh. Aslam Shamad, S.Pd.

Bagikan
Moh. Aslam Shamad, S.Pd.

Nama : Moh. Aslam Shamad, S.Pd.
Posisi : Imam Masjid

Imam Masjid adalah sosok pemimpin ibadah yang memiliki peran penting dalam membimbing umat Islam dalam pelaksanaan ibadah sehari-hari, terutama salat berjamaah.
Tugas dan Tanggung Jawab Imam Masjid:
1.Memimpin Salat Berjamaah
Memimpin salat lima waktu, salat Jumat, salat tarawih, dan salat jenazah sesuai tuntunan syariat Islam.
2.Membaca dan Mengajarkan Al-Qur’an
Menjadi pengajar Al-Qur’an bagi jamaah dan mendorong terciptanya lingkungan yang gemar membaca serta mengamalkan Al-Qur’an.
3.Membina Generasi Muda dan Kegiatan Keagamaan
Mendorong keterlibatan pemuda dalam kegiatan masjid seperti pengajian, pelatihan, dan kegiatan sosial keagamaan lainnya.
4.Menjalin Hubungan dengan Masyarakat
Berperan aktif dalam kegiatan sosial dan menjadi penghubung antara masjid dengan masyarakat sekitar.
5.Membantu Pengelolaan Masjid
Bersinergi dengan pengurus masjid dalam pengelolaan kegiatan, keuangan, serta kebersihan dan keamanan masjid.
Masjid Nurul Ikhlas
Jl. Pendidikan 3 Blok D6 Kompleks UNM Gunung Sari Makassar.